BencoolenTimes.Com, – Masih ingat kasus pembunuhan yang merenggut nyawa seorang khatib masjid desa di Kabupaten Bengkulu Tengah, Ratiwan (49), yang terjadi Rabu (12/2/2020) lalu?
Misteri kasus ini terungkap, berkat kegigihan Satreskrim Polres Bengkulu Tengah, dibantu Jatanras Polda Bengkulu dan Polsek Pondok Kelapa.
Selengkapnya, saksikan liputan vlognews pengungkapan kasus ini di BDTV Cacam Nian.(bro)